SOSIALISASI PENERIMA DANA PIP TAHAP II TAHUN 2024
Kepala Madrasah MI Al Muhajirin Palu, Andi Arifuddin, S.Pd.I, M.Pd,I,Gr., menyerahkan data penerima bantuan PIP tahap II tahun 2024 berjumlah 77 orang.
Kepala MI Al Muhajirin Palu dalam arahannya kepada orang tua/wali siswa agar memanfaatkan dana bantuan tersebut dengan sebaik-baiknya untuk memenuhi kegiatan belajar siswa
Saya berharap bantuan ini dapat digunakan untuk mendukung kebutuhan pendidikan anak-anak, seperti membeli perlengkapan sekolah, buku, seragam atau hal-hal lain yang mendukung proses belajar mereka. Mari kita bersama-sama memanfaatkan program ini dengan optoimal demi masa depan yang lebih baik bagi putra-putri kita. Tak lupa, saya juga mengajak bapak /ibu untuk terus mendukung anak-anak kita dalam belajar, memberi motivasi, dan mengawasi kegiatan mereka sehari-hari. peran orng tua sangat penting dalam mendampingi mereka untuk mencapaiprestasi dan mewujudkan cita-cita. Kepala Madrasah MI Al Muhajirin Palu. Palu, 23 Desember 2024
0 Komentar